Merawat Kecantikan Secara Alami



Merawat Kecantikan  Secara Alami
Merawat Kecantikan Secara Alami.Diusia 30 an kualitas kulit dan stamina tubuh akan mengalami banyak perubahan tapi jangan sampai hal ini dapat mempengaruhi kecantikan kita sebagai kaum hawa. Pada usia inilah akan bermunculan kerutan-kerutan halus pada kulit  di berbagai titik tertentu. Tak hanya itu, tubuh pun tak lagi kencang seperti saat usia 20 an. Saya yakin pasti menurunkan rasa percaya diri, disini saya akan berbagi cara menjaga kecantikan  yang  bisa dilakukan dirumah. 
Merawat kecantikan


  • Pilihlah makanan yang tepat perbanyak makan sayuran , protein tanpa lemak, dan minum air putih yang banyak. Dengn mengubah jenis makanan  dapat membantu tubuh tetap terjaga kebugaranya.

  • Tidur yang cukup, menjadikan tidur  yang cukup sebagai prioritas. Biarkan tubuh kita istarahat 8 jam dalam satu hari. Itu akan membuat kita lebih fokus saat bekerja, membangkitkan energi di dalam tubuh dan juga membuat rasa rileks pada diri kita.

  • Olah raga yang teratur dapat membuat perasaan lebih bahagia, sesekali tubuh memerlukan pelepasan fisik dan juga mental, saat tubuh kita berkeringat saat itu juga kotoran dan racun dalam tubuh akan keluar bersama dengan keringat kita.

  • Jangan biarkan tubuh dehidrasi, bukan cuma hanya minum air putih yang banyak ,agar kulit kita segar, dan bercahaya. Biasakan untuk selalu merawat kulit anda dengan perawatan andalan yang anda gunakan setiap hari. seperti pelembab dengan begitu kulit akan terjaga sepanjang hari.


Demikian artikel Merawat Kecantikan Secara Alami kali ini semoga selalu bermanfaat Baca  juga Tips Menjadikan Kulit Wajah Secara Alami di sini, nantikan posting selanjutnya  terima kasih
Baca Disini Menghilangkan Garis Keriput pada wajah
Baca Disini Cantik Alami Dengan Buah Mangga